SELAMAT DATANG DI PROGRAM STUDI BIOLOGI FMIPAK UNIMA

Bagi seluruh putra putri terbaik bangsa, selamat datang di Program Studi Biologi FMIPAK Universitas Negeri Manado.

Program Studi Biologi FMIPAK UNIMA memiliki visi “Menjadikan Program Studi Biologi FMIPAK Unima Unggul Inovatif berdasarkan Mapalus”. Sehingga dapat menghasilkan lulusan yang memiliki bekal dasar ilmu pengetahuan dan keterampilan yang cukup untuk dapat mengamati, mengenali dan melakukan pendekatan pemecahan masalah dalam bidang Biologi secara ilmiah dan penuh Prakarsa serta mewujudkan sistem akademik unggul yang berakar pada kearifan lokal berbasis Mapalus

Dr. Helen Joan Lawalata, S.Pi., M.Si

Koordinator Program Studi

 

Fakultas MIPAK UNIMA sebagai tempat belajar khususnya di bidang Matematika, Ilmu Pengetahuan Alam, dan Kebumian kiranya dapat menjadi suatu tempat yang tepat bagi kita sekalian menimba ilmu untuk masa kini dan untuk mewujudkan masa depan yang gemilang. 

Prof. Dr. Rolles Nixon Palilingan, M.S

Dekan

Universitas Negeri Manado sebagai Lembaga Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi di Sulawesi Utara, memiliki Visi “UNIMA Unggul, Inovatif Berdasarkan Mapalus”.

Terletak di Puncak Tonsaru, Tondano, UNIMA menyelenggarakan Pendidikan Jenjang Diploma 3, Sarjana, Magister dan Doktor.   

Prof. Dr. Deitje Adolfien Katuuk, M.Pd

Rektor Universitas Negeri Manado

BIOLOGI

AKADEMIK

FASILITAS

KEMAHASISWAAN

KEGIATAN